Voucher adalah selebaran kertas tipis atau lebih tepatnya kertas jenis art paper yang dicetak
menggunakan mesin tertentu, digunakan untuk potongan harga sebuah produk atau jasa dalam periode
tertentu dalam rangka promosi sebuah produk atau jasa, biasanya voucher ini di lengkapi dengan encripsi
atau kode keamanan yang di lapisi dengan tinta tertentu, seperti voucher eletrik, voucher pulsa.
Finishing voucher adalah laminasi dan potong.
Apabila menemukan kesulitan, Anda dapat segera hubungi Printing Spesialis kami untuk berkonsultasi
mengenai produk Anda!